Sepulang dari menjalankannya ibadah di tanah suci ,tak lengkap jika sahabat rasanya jika Sahabat tidak membawa oleh-oleh umroh untuk tetangga dan kerabat dekat. Ada banyak pilihan oleh-oleh umroh yang wajib dibeli selain kurma.Continue reading
Tag Archives: oleh oleh haji dan umroh
10 Tempat Beli Oleh – Oleh Haji dan Umroh di Jabodetabek
Setelah pulang dari menunaikan ibadah haji biasanya Jamaah akan membagikan oleh oleh dari Mekkah. Tetapi banyak yang memilih membeli oleh-oleh di Indonesia. Selain karena lebih murah, juga lebih praktis karena tidak perlu membawa banyak barang yang memenuhi bagasi di pesawat.
Kualitas oleh – oleh haji dan umrah di Indonesia khususnya di Jakarta pun sama bagusnya dengan oleh oleh di Arab. Tentu para pembeli juga menawar harga beberapa makanan dan barang sehingga bisa mendapat harga yang lebih murah. Berikut ini oleh oleh di lokasi ibadah haji dan umrah di Jakarta dan sekitarnya. Tanah Abang lokasi ini sudah terkenal sebagai tempat untuk mencari oleh oleh ibadah haji dan umroh. Di kawasan Tanah Abang banyak sekali toko yang menjual makanan dan barang khas Arab Saudi.
Pembeli biasanya membeli kurma, air zam-zam, sejadah, mukena, kacang-kacangan dan lain lain. Beberapa toko yang tersedia di sana diantaranya seperti Alifah Dates, Dunia Haji Oleh Oleh Haji dan Umroh Tanah Abang Jakarta, Kurma Arafah dan masih banyak toko lainnya.
Harga dari item oleh oleh bervariasi. Seperti kurma yang yang di hargai mulai dari Rp 35.000 hingga Rp 350.000 per kilo gramnya . Lalu sejadah yang dihargai mulai dari Rp 50.000 sampai ratusan ribu rupiah. Jika ingin ke sana maka sebaiknya datang di waktu pukul 08.00 – 18.00 Wib. Thamrin City juga memiliki banyak sekali toko grosir oleh oleh ibadah haji dan umrah.
Di sini juga banyak yang menjual keperluan ibadah haji dan umroh. Anda bisa datang ke Thamrin City lantai 3A. Di sana ada deretan toko penjual oleh-oleh khas haji dan umroh seperti Planet Haji Umrah, Toko Al Karomah, Toko Tsabit, dan masih banyak lainnya. Beberapa oleh-oleh yang biasa dipilih pembeli yakni kurma, kacang-kacangan, peralatan shalat, henna, dan air zam-zam. Harganya berbeda-beda seperti air zam-zam yang dihargai kisaran Rp 500.000 per lima liter.
Oleh Oleh Haji Umroh Jakarta – Nabawi bagi yang tinggal di Jakarta Selatan tidak perlu jauh-jauh ke tanah Abang karena di Mampang ada toko oleh oleh haji dan umrah bernama Nabawi.
Lokasi ada di jalan Mampang Prapatan x nomor 37B , Tegal Parang, Mampang Prapatan.
Pusat oleh-oleh haji terdekat Jakarta